Peresmian MTCRC di Cirebon

Pada tanggal 14 September 2018 telah diresmikan Marine Technology Cooperation Research Center (MTCRC) yang merupakan hasil kerjasama antara Indonesia (di bawah Kementrian Koordinator Maritim dan ITB) dan Korea Selatan (di bawah Kementrian Perikanan Kelautan Korea dan KIOST). Wakil Rektor Bidang Keuangan, Perencanaan, dan Pengembangan ITB Prof. Wawan Gunawan A. Kadir meresmikan Pusat Penelitian di bidang Oseanografi ini di…

Read More

Kunjungan ke Keramba Jaring Apung Offshore – Pangandaran

  Indonesia merupakan negara bahari dan lebih dari 70% luas wilayah Indonesa merupakan lautan. Sumberdaya laut Indonesia sangat lah besar, terutama ikan laut. Untuk itu pemanfaatannya memerlukan pengelolaan yang berkelanjutan dalam jangka panjang dan berkesinambungan. Dalam menjaga keberlanjutan usaha pengelolaan sumberdaya ikan, dilakukan budidaya keramba jaring apung di lepas pantai Pangandaran oleh Direktorat Jendral Perikanan…

Read More